SUSAHNYA MENAIKKAN PAGERANK


Pada saat saya membuat Blog ini, saya tidak pernah berfikir pusing tentang Pagerank. Namun beberapa saat ini saya mulai berpikir keras untuk berusaha menaikkan pagerank. Hal itu karena beberapa bisnis yang sempat saya temui, ternyata mensyaratkan blog atau website dengan pagerank minimal 1 dan semakin tinggi pagerank, semakin tinggi penghasilan yang dapat didapatkan. Nah, tertarik dengan bisnis tersebut, maka saya berusaha keras untuk menaikkan pagerank.

Tapi, namanya juga masih pendatang baru, ternyata sulit juga untuk menaikkan pagerank. Saya sudah mencari berbagai artikel yang membahas tentank hal tersebut, namun hasilnya masih sama. Terakhir saya lihat pagerank blog ini adalah 2. Ya. . . lumayan lah.

Semoga dalam beberapa hari kedepan dapat naik menjadi 3, 4 . . atau 10. he he namanya juga orang berdoa, boleh donk. Jika bapak-ibu pengunjung sekalian memiliki ida agar dapat menaikkan pagerank, mungkin dapat membantu saya di kolom komentar. Atas bantuannya saya tidak dapat memberikan apa-apa, semoga Tuhan YME sendiri yang akan membalasnya. Amin. . .



Share this :

Ahmadplace merupakan blog personal yang kami gunakan untuk menampung ide, pikiran dan pengetahuan kami dalam bentuk tulisan atau artikel. Subscribe ya...

Previous
Next Post »
2 Komentar
avatar

Saya juga lagi kesusahan nih menaikkan page ranknya :(

Balas
avatar

menaikan pagerank GRATIS dalam waktu 1 bulan:
http://markazdollar.blogspot.com/

Balas

Penulisan markup di komentar
  • Silakan tinggalkan komentar sesuai topik. Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau sejenisnya akan dihapus.
  • Untuk menyisipkan kode gunakan <i rel="code"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan kode panjang gunakan <i rel="pre"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan quote gunakan <i rel="quote"> catatan anda </i>
  • Untuk menyisipkan gambar gunakan <i rel="image"> URL gambar </i>
  • Untuk menyisipkan video gunakan [iframe] URL embed video [/iframe]
  • Kemudian parse kode tersebut pada kotak di bawah ini
  • © 2015 Simple SEO ✔

Berlangganan Artikel

Enter Email To Get Latest Update, Then Click Submit

Update will be sent byFeedBurner